Lilpie's Craft Pack simply makes your minecraft a gazillion times cuter :❥
this is my 3rd resource pack & i'm still a noob. hopefully you'll still like this pack.
it may say that it's for an older version of minecraft when you try to activate your pack. just ignore it and activate. this pack works for both 1.18 and 1.19 versions :)
Di Valhelsia: Enhanced Vanilla, kemampuan Anda akan berkembang melalui sistem keterampilan dan level (sedikit seperti RPG), menambahkan tantangan baru ke permainan awal dan memberikan tujuan yang jelas untuk dikerjakan saat Anda bermain.
Pada awal petualangan, Anda mulai dengan hanya 3 hati dan 3 poin untuk ditetapkan ke poin keterampilan. Saat Anda meningkatkan keterampilan yang berbeda, Anda akan membuka kunci senjata, baju besi, alat baru, dan akan dapat bekerja dengan mod yang berbeda, memberi Anda akses ke teknologi dan sihir baru.
Kesulitan pertempuran juga telah disesuaikan, dan meskipun Anda mungkin relatif aman di dekat spawn, Anda akan segera menemukan bahwa monster menjadi jauh lebih tangguh setelah Anda mulai bepergian!
Modpack menambahkan banyak imersi ke dalam permainan Anda berkat berbagai mod yang meningkatkan aspek visual permainan. Di samping paket resource pack, paket Complementary Shaders juga disertakan dan diaktifkan secara default dengan izin dari EminGTR, pengembang. Ada lima profil berbeda untuk paket shader yang dapat dipilih di menu pengaturan video, yang memungkinkan Anda untuk fokus pada kinerja, kualitas, atau di antara keduanya. Kami pikir hasilnya berbicara sendiri, lihat saja tangkapan layar di bawah ini!
Cara Install: Untuk menginstall mod diharuskan menggunakan aplikasi curseforge dengan link yang sudah disediakan diatas, cukup klik install maka semua modpack diatas akan langsung terinstall ke minecraft.
foto mimin ketika menggunakan shader ini tahun 2014
Pengalaman mimin menggunakan mod shaders chocapic13.
Shaders yang satu ini cukup berbeda karna terdapat nuansa nostalgia pribadi mimin terhadap shader chocapic13 ini. Shaders mod yang pernah mimin gunakan sewaktu bermain minecraft multiplayer, mimin masih ingat waktu itu bermain di server bernama Infernia sekitar tahun 2014-an, dan mimin menggunakan shaders chocapic13 ini karna enteng, dan spesifikasi yang dibutuhkan memang cukup rendah dari shaders-shaders pada umumnya pada saat itu.
Selain enteng shaders ini juga cukup bagus, mimin pernah melihat video chocapic shaders ini versi ultra di youtube, yang dipadukan dengan mod lain seperti fall leaves dan mod lainnya yang tidak mimin ingat, membuat shaders ini menjadi terlihat luar biasa dan amazing, mimin ingin coba tetapi karna banyak sekali mod dan step-step yang harus diikuti akhirnya tidak jadi, karna memang waktu itu banyak sekali mod yang digabung.
Foto yang mimin gunakan diatas adalah versi shaders yang sudah sangat lama, entah versi berapa. Ciri khas dari shaders chocapic ini memang dari air nya yang terlihat seperti kaca jika terkena sinar matahari. Versi nya pun mungkin hanya di kualitas medium atau rendah, jika dibandingkan dengan versi chocapic yang sekarang pasti sudah sangat jauh berbeda.
Kalau kamu mungkin tertarik dan ingin menggunakan Shaders Chocapic13 ini, kamu bisa download shaders nya dibagian bawah konten.
TerraForged adalah mod yang dibuat untuk meregenerasi dunia minecraft menjadi lebih terstruktur dan menarik untuk di eksplor. Mengubah world minecraft menjadi lebih berbeda dari versi vanilla minecraft dengan perubahan landscape dan medan yang berbeda, gunung-gunung yang lebih berbeda, sungai-sungai yang lebih berbeda, biome yang eksklusif dan lebih banyak lagi fitur yang bisa dikonfigurasi di dalam mod ini.
Intinya mod ini adalah mod yang dibuat untuk membuat world minecraft yang lebih baru, jika kalian ingin mencoba dunia minecraft yang terlihat sedikit berbeda dari world default yang dijalankan minecraft vanilla, kalian bisa coba mod TerraForged ini untuk mendapatkan pengalaman bermain minecraft yang lebih menarik lagi.
Download dan Cara Install
Download mod minecraft TerraForged disini: Download
~
Cara Install:
1) Instal forge untuk versi target Minecraft
2) Tambahkan terraforged mod jar ke folder mod profil minecraft
3) Pilih tipe dunia 'TerraForged' saat membuat dunia baru
Seed minecraft adalah serangkaian angka yang menentukan world Minecraft. Sebelum membuat world baru, kita dapat memasukkan kode angka seed ini untuk meregenerasi tempat-tempat tertentu yang ingin kita jelajahi. Menggunakan seed juga akan memberi kita generasi world yang sama persis dengan orang lain yang menggunakan dengan seed yang sama.
Cara memasukan seed di Minecraft
Cara memasukan seed itu sangat mudah, yaitu dengan cara memasukan kode seed di menu "More World Options" saat ingin membuat world baru.